Cara Menambahkan Animasi Charging Di Android

Semua smartphone saat charger pasti muncul animasi yang menunjukkan kapasitas baterai, biasanya animasi pengisian berwarna merah dan hijau, merah saat baterai lemah dan hijau saat baterai hampir penuh.

Untuk kamu yang bosan dengan animasi charging android yang gitu-gitu aja, ikuti cara berikut ini untuk membuat animasi charging menjadi lebih menarik.

Cara Menambahkan Animasi Charging Di Android

1. Pertama kamu instal aplikasi Baterai Indikator
Linknya: Aplikasi Baterai Indikator

2. Kamu buka aplikasinya

3. Klik ok & aktifkan

4. Untuk membuat & menambah animasinya, kamu pilih Animasi Charging & Jangan lupa aktifkan

5. Lihat kebawah yang berlari itu, kamu pilih & kamu bisa memilih animasi yang kamu mau

6. Disitu kamu coba Cas

7. Tadaaaaa, mudah kan?

Note: Disaat kamu cas hp, ada animasi tersebut atau ingin
mengganti juga dengan animasi yang lain tetap bisa 😀

Jadi, Itulah Cara Menambahkan Animasi Charging Di Android

Semoga Bermanfaat